Widget HTML #1

Jenis-Jenis Framework pada Intel XDK

intel XDK memiliki 4 macam framework dengan fungsi dan kelebihan masing-masing, diantaranya :

APP FRAMEWORK
framework ini didesign khusus uuntuk mobile device, dimana tampilannya sangat baik dan kecepatan saat pemrosesan datanya lebih cepat dibandingkan dengan Framework lainnya. namun framework ini masih memiliki keterbatasan dalam dalam mengakses device.

Jquery Mobile
Framework ini biasa digunakan pada pembuatan website, pemrosesan data terbilang aga lambat. namun jquery ini sangat lengkap dan sangat baik dalam segi design dan mengakses hardware device. selain itu aplikasi yang menggunakan jquery mobile lebih compatible dengan berbagai macam device.

BOOTSRAP 3
Framework yang cukup baik dalam sisi kecepatan, namun dalam segi design kurang begitu baik, anda juga harus menambahkan variable baru pada CSS jika ingin tampilan anda sebaik dan sebagus pada framework JqueryMobile

TOPCOAT
Framework ini sangat mementingkan kecepatan pada device dibanding design, karena design pada topcoat ini kurang baik. namun framework ini sangat baik digunakan dalam pembuatan aplikasi yang memiliki fungsi transfer data. karena framework ini jauh lebih cepat dan stabil


Framework tersebut memiliki fungsi , kelebihan dan kekurangan masing-masing maka anda dapat memilih framework tersebut berdasarkan aplikasi yang anda buat. alangkah baiknya jika anda menggunakan jquery mobile, karena sudah familiar dan banyak plugin yang dapat anda gunakan dalam membuat aplikasi

Penulis : Dito Endero Nakresna

Post a Comment for "Jenis-Jenis Framework pada Intel XDK"